Manfaat NGEBLOG bagi Blogger

 


NgeBlog, merupakan aktivitas yang sangat saya suka sekarang ini, karena dengan nge-blog kita dapat menambah wawasan kita, bagi orang yang belum tahu tentang apa itu nge-blog dan apa saja manfaatnya atau kegunaannya? karena jika orang itu sudah merasakan dan melihat apa saja hasil dari orang yang melakukan aktivitas blogging/nge-blog maka dia akan merasa ketagihan, dan akan melakukannya terus menerus sampai dia menjadi apa yang ia mau.



Di dunia maya (Internet) ada beberapa situs yang menyediakan layanan untuk membuat blog, salah satunya adalah BLOGGER, blogger adalah sebuah situs yang melayani pembuatan blog dengan gratis tanpa berbayar, contoh saja alamat blog ini http://ceef88.blogspot.com, lalu inilah beberapa manfaat atau keuntungan nge-blog untuk para blogger.



1. MENDAPATKAN PENGHASILAN

Mendapatkan Penghasilan??? mungkin jika orang yang tidak tahu aktivitas nge-blog bisa mendapatkan uang pasti tidak akan percaya, karena mereka pasti bertanya-tanya "BAGAIMANA CARA MENDAPATKANNYA??" mungkin jika kita menjelaskannya secara terperinci mereka pasti tidak akan memahaminya, jika mereka tidak mencobanya sendiri.



2. MENDAPATKAN TAMBAHAN INFORMASI

NgeBlog memang bisa dapat menambahkan wawasan kita, karena jika kita melakukan BLOGWALKING ataupun jalan-jalan ke blog yang lainnya kita pasti akan mendapatkan ilmu ataupun informasi yang belum kita ketahui.



3. MENDAPATKAN TEMAN

Dengan Cara kita nge-blog kita juga bisa menambah teman, karena dengan cara berkunjung ke blog blogger yang lainnya dan kita bisa menjalin silaturahmi maka kita akan menambah sahabat atau teman.



4. JADI TERKENAL

Jadi Terkenal?? apa bisa?? Mungkin anda berpikir tidak akan bisa, jika kita bisa terkenal lewat ngeblog, tapi kita memang akan bisa terkenal dengan cara nge-blog, tapi kita terkenal di dunia maya, bagaimana caranya??? contoh saja pak JOKO SUSILO jika anda tanya kepada para blogger maka mereka akan menjawabnya.



ITULAH MANFAAT NGE-BLOG YANG DAPAT DI CAPAI OLEH PARA BLOGGER SELAMA PARA BLOGGER TIDAK PERNAH BERHENTI UNTUK NGEBLOG.




Sumber : http://ceef88.blogspot.com/2010/04/manfaat-nge-blog-bagi-blogger.html

0 Response to "Manfaat NGEBLOG bagi Blogger"

Posting Komentar